Cite This        Tampung        Export Record
Judul Uji organoleptik kualitas daging ayam segar dari penjual daging ayam potong di pasar tradisional keras Kec. Gerih Kab. Ngawi / POLBANGTAN MALANG
Pengarang Wibisono muhammad alfian
Isyunani
Sunaryono Joko gagung
Penerbitan Malang : Polbangtan Malang, 2022
Subjek Uji organoleptik
Abstrak Permasalahan yang sering dijumpai pada penjualan daging di pasar tradisional yaitu daging ayam atau karkas ayam yang kurang higienis dan sudah tidak segar. Salah satu faktor penyebabnya adalah daging ayam yang terlalu lama dibiarkan ditempat terbuka selama lebih dari 4 jam. Maka dari itu penulis membuat tugas akhir ini dengan tujuan untuk Mengetahui kualitas fisik daging ayam dengan uji organoleptik dalam interval waktu dan Mengetahui apakah karakteristik model penjualan mempengaruhi kualitas daging ayam. Penelitian ini telah dilaksanakan pada bulan Maret 2022. pada penjual daging ayam di pasar tradisional Keras Kecamatan Gerih Kabupaten Ngawi. Metode penelitian menggunakan metode observasi. Variabel yang diamati dalam uji organoleptik meliputi warna daging, aroma daging, rasa daging, tekstur daging, pH, suhu dan daging yang dihinggapi lalat. Sampel penjual daging ayam di Keras Kecamatan Gerih dengan menggunakan metode sampel jenuh. Metode analisis pengolahan data dilakukan dengan menggunakan metode deskripti
Bentuk Karya Tidak ada kode yang sesuai
Target Pembaca Tidak ada kode yang sesuai
Lokasi Akses Online Perpustakaan Pusat Polbangtan Malang

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
L.311/22237/HD RES 22237 WIB u Baca di tempat Perpustakaan Pusat Polbangtan Malang - Ruang Koleksi Referensi 2 (Lantai 4) Tersedia
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000016790
005 20230112081157
007 ta
008 230112################|##########|#|##
035 # # $a 0010-0123000093
082 # # $a RES 22237
084 # # $a RES 22237 WIB u
100 1 # $a Wibisono muhammad alfian
245 1 # $a Uji organoleptik kualitas daging ayam segar dari penjual daging ayam potong di pasar tradisional keras Kec. Gerih Kab. Ngawi /$c POLBANGTAN MALANG
260 # # $a Malang :$b Polbangtan Malang,$c 2022
520 # # $a Permasalahan yang sering dijumpai pada penjualan daging di pasar tradisional yaitu daging ayam atau karkas ayam yang kurang higienis dan sudah tidak segar. Salah satu faktor penyebabnya adalah daging ayam yang terlalu lama dibiarkan ditempat terbuka selama lebih dari 4 jam. Maka dari itu penulis membuat tugas akhir ini dengan tujuan untuk Mengetahui kualitas fisik daging ayam dengan uji organoleptik dalam interval waktu dan Mengetahui apakah karakteristik model penjualan mempengaruhi kualitas daging ayam. Penelitian ini telah dilaksanakan pada bulan Maret 2022. pada penjual daging ayam di pasar tradisional Keras Kecamatan Gerih Kabupaten Ngawi. Metode penelitian menggunakan metode observasi. Variabel yang diamati dalam uji organoleptik meliputi warna daging, aroma daging, rasa daging, tekstur daging, pH, suhu dan daging yang dihinggapi lalat. Sampel penjual daging ayam di Keras Kecamatan Gerih dengan menggunakan metode sampel jenuh. Metode analisis pengolahan data dilakukan dengan menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan mengacu pada persyaratan makanan yang telah ditetapkan. Parameter uji fisik daging ayam dipersyaratkan sesuai SNI 01- 5150-1999 tentang Rumah Potong Ayam, SNI 3924-2009 tentang Daging Ayam, SNI 01-4258-2010 tentang Ayam Broiler. Dari hasil uji organoleptik menunujukkan terdapat 1 penjual daging ayam terbaik dari segi warna, aroma, tekstur, pH, suhu daging, jumlah lalat yaitu pada penjual daging ayam ke 2. Karakteristik model penjualan mempengaruhi kualitas daging ayam yang dijual, terdapat pada penjual daging ayam terbaik ke 2 – kelengkapan penjualan celemek dan masker – jam buka 06:00 - jam tutup 08:00 – rata-rata penjualan 20 kg – pisau bersih dan tidak berkarat – penyembelihan jam 04:30 – warna daging putih kekuningan selama 4 jam diruangan terbuka, dan penjual daging kurang bagus ke 5 – warna daging kuning pekat (1 jam diruangan terbuka) – daging yang tidak laku ditaruh frezzer – kelengkapan hanya menggunakan celemek – pisau kurang bersih dan berkarat – jam buka 05:00 – jam tutup 08:30 – jam penyembelihan 02:30. Sedangkan dari hasil penelitian, maka peneliti berencana untuk membangun usaha Rumah Potong Ayam dengan prinsip pilih potong dengan tujuan untuk menjaga kualitas daging ayam yang dihasilkan sehingga daging ayam tidak terlalu dibiarkan ditempat terbuka.
650 # 4 $a Uji organoleptik
700 1 # $a Isyunani
700 1 # $a Sunaryono Joko gagung
856 # # $a Perpustakaan Pusat Polbangtan Malang
990 # # $a L.311/22237/HD
Content Unduh katalog
 
Karya Terkait :
Sikap peternak terhadap pencegahan penyakit kembung pada kambing di kelompok ternak Bina Asri / POLBANGTAN MALANG Rancangan penyuluhan tentang pencegahan penyakit demam susu (milk fever) pada kelompok ternak Sumber Asri di desa Slamperejo Kecamatan Jabung / POLBANGTAN MALANG Rancangan penyuluhan tentang pembuatan fermentasi limbah jagung sebagai pakan sapi potong pada kelompok ternak sopo karoa di desa Boak kec. Unter Iwes kab. Sumbawa Prov. NTB / POLBANGTAN MALANG Pengaruh konsentrasi dan interval waktu pemberian plant growth promoting rhizobakteri akar putri malu terhadap pertumbuhan tanaman sawi pakcoy (Brassica Rapa L) di desa Cokrokembang Kec. Ngadirojo Kab. Pacitan / Polbangtan Malang Kepuasan konsumen sapi potong Brahman Cross (BX) pada PT. Pramana Austindo Mahardika di Lampung Tengah / POLBANGTAN MALANG Show More