Cite This        Tampung        Export Record
Judul Inovasi nugget ayam broiler dengan penambahan tepung ampas tahu terhadap mutu produk dan daya terima konsumen di Kelurahan Penatoi Kecamatan Mpunda Kota Bima / POLBANGTAN MALANG
Pengarang Angriani nuril
Kristanti Novita Dewi
Nurlaili
Penerbitan Malang : Polbangtan Malang, 2022
Subjek PPKH pengolahan
Abstrak Tujuan dari Tugas Akhir ini yaitu: (1) mengetahui perbedaan penambahan tepung ampas tahu pada nugget ayam broiler terhadap daya terima konsumen dan mutu kimia; (2) mengetahui hasil kaji ekonomi pembuatan nugget ayam broiler dengan penambahan tepung ampas tahu; (3) mengetahui rancangan penyuluhan dan hasil uji coba rancangan penyuluhan tentang tingkat pengetahuan sasaran terhadap pembuatan nugget ayam broiler penambahan tepung ampas tahu di Kelurahan Penatoi Kecamatan Mpunda Kota Bima; (4) mengetahui peningkatan pengetahuan sasaran terhadap pembuatan nugget penambahaan ampas tahu terhadap mutu produk dan daya terima konsumen. Pelaksanaan penelitian Tugas Akhir dilaksanakan pada bulan Maret-Mei 2022. Tahapan kegiatan yang dilaksanakan yaitu: (1) Pembuatan nugget ayam broiler dengan penambahan tepung ampas tahu dengan metode kajian Racangan Acak Lengkap (RAL) dan menggunakan 1 perlakuan kontrol dan 5 perlakuan penambahan tepung ampas tahu dengan 3 ulangan. Perlakuan yang digunakan yaitu P0 = 100% daging ayam P1
Bentuk Karya Tidak ada kode yang sesuai
Target Pembaca Tidak ada kode yang sesuai
Lokasi Akses Online Perpustakaan Pusat Polbangtan Malang

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
L.311/22181/HD RES 22181 ANG i Baca di tempat Perpustakaan Pusat Polbangtan Malang - Ruang Koleksi Referensi 2 (Lantai 4) Tersedia
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000016729
005 20230111093947
007 ta
008 230111################|##########|#|##
035 # # $a 0010-0123000032
082 # # $a RES 22181
084 # # $a RES 22181 ANG i
100 1 # $a Angriani nuril
245 1 # $a Inovasi nugget ayam broiler dengan penambahan tepung ampas tahu terhadap mutu produk dan daya terima konsumen di Kelurahan Penatoi Kecamatan Mpunda Kota Bima /$c POLBANGTAN MALANG
260 # # $a Malang :$b Polbangtan Malang,$c 2022
520 # # $a Tujuan dari Tugas Akhir ini yaitu: (1) mengetahui perbedaan penambahan tepung ampas tahu pada nugget ayam broiler terhadap daya terima konsumen dan mutu kimia; (2) mengetahui hasil kaji ekonomi pembuatan nugget ayam broiler dengan penambahan tepung ampas tahu; (3) mengetahui rancangan penyuluhan dan hasil uji coba rancangan penyuluhan tentang tingkat pengetahuan sasaran terhadap pembuatan nugget ayam broiler penambahan tepung ampas tahu di Kelurahan Penatoi Kecamatan Mpunda Kota Bima; (4) mengetahui peningkatan pengetahuan sasaran terhadap pembuatan nugget penambahaan ampas tahu terhadap mutu produk dan daya terima konsumen. Pelaksanaan penelitian Tugas Akhir dilaksanakan pada bulan Maret-Mei 2022. Tahapan kegiatan yang dilaksanakan yaitu: (1) Pembuatan nugget ayam broiler dengan penambahan tepung ampas tahu dengan metode kajian Racangan Acak Lengkap (RAL) dan menggunakan 1 perlakuan kontrol dan 5 perlakuan penambahan tepung ampas tahu dengan 3 ulangan. Perlakuan yang digunakan yaitu P0 = 100% daging ayam P1 = 90% daging ayam + 10% tepung ampas tahu, P2 = 80% daging ayam + 20% tepung ampas tahu, P3 = 70% daging ayam + 30% tepung ampas tahu, P4 = 60% daging ayam + 40% tepung ampas tahu dan P5 = 50% daging ayam + 50% tepung ampas tahu; (2) Uji organoleptik hasil kaji terap pembuatan nugget ayam broiler dengan penambahan tepung ampas tahu oleh 25 panelis; (3) Rancangan penyuluhan terdiri dari: Pemilihan dan penetapan lokasi penyuluhan di Kelurahan Penatoi Kecematan Mpunda Kota Bima dengan sasaran berjumlah 25, Materi penyuluhan yaitu pembuatan nugget ayam broiler dengan penambahan 20% tepung ampas tahu. Metode penyuluhan yang digunakan yaitu ceramah dan diskusi. Media penyuluhan yang digunakan yaitu power point, vidio tutorial dan leatflet. Kesimpulan pelaksanaan Tugas Akhir yaitu: (1) Penambahan tepung ampas tahu sebagai inovasi dalam pembuatan nugget ayam broiler memiliki perbedaan terhadap warna, aroma, rasa dan juga tekstur serta penambahan tepung ampas tahu juga berpengaruh terhadap kandungan air, abu, lemak, serat kasar, protein kasar dan karbohidrat. Sehingga H0 ditolak dan H1 diterima. (2) Analisa ekonomi pembuatan nugget ayam broiler dengan penambahan tepung ampas tahu didapatkan perlakuan yang layak untuk dijadikan usaha yakni nugget ayam pada perlakuan P2 dengan 80% daging ayam dengan penambahan 20% tepung ampas tahu. Memiliki biaya produksi sebesar Rp. 65.701, harga jual sebesar Rp. 2.500 pick/unit. Laba yang diperoleh sebesar Rp. 9.299, R/C sebesar 1.14 > 1, BEP harga sebesar Rp. 2.190 > harga jual dan BEP produksi 26.2 > jumlah produksi. (3) Rancangan penyuluhan tentang pembuatan nugget ayam broiler dengan penambahan tepung ampas tahu disusun berdasarkan karakteristik sasaran. Tujuan penyuluhan yakni sebanyak 25 anggota Kelompok Wanita Tani Melati di kelurahan Penatoi dapat menjelaskan langka pembuatan nugget ayam broiler dengan 20% penambahan tepung ampas tahu sesuai dengan prosedur. Materi yang digunakan adalah pembuatan nugget ayam broiler sebanyak 200g dengan penambahan tepung ampas tahu sebanyak 25g guna meningkatkan nilai tambah produk di kelurahan Penatoi Kecematan Mpunda Kota Bima.
650 # 4 $a PPKH pengolahan
700 1 # $a Kristanti Novita Dewi
700 1 # $a Nurlaili
856 # # $a Perpustakaan Pusat Polbangtan Malang
990 # # $a L.311/22181/HD
Content Unduh katalog
 
Karya Terkait :
Pembuatan es krim dengan penambahan buah naga merah (hylocereus polyrhizus) di kelompok wanita tani Margirahayu desa Gunungsari kecamatan Bumiaji kota Batu / POLBANGTAN MALANG Strategi dan model pemasaran sapi potong melalui media sosial di kelompok sekolah peternakan rakyat (SPR) Ngudi Rukun kecamatan Plosoklaten kabupaten Kediri / POLBANGTAN MALANG Inovasi jamu ternak bubuk dalam kemasan aluminium foil (Innovation of powdered livestock herbal medicine in aluminium packaging) / POLBANGTAN MALANG Respon KWT terhadap kemitraan produk olahan hasil peternakan sebagai upaya memperluas peluang pasar di desa Sidoharjo Kec. Pulung Kab. Ponorogo / POLBANGTAN MALANG Strategi dan model pemasaran pie susu menggunakan media online di agrowisata kampung susu Lawu Kecamatan Plaosan Kabupaten Magetan / POLBANGTAN MALANG Show More