Judul | Studi Pendahuluan: Verifikasi metode analisis residu pestisida Organoklor (DDE Dan Heptaklor) pada produk peternakan |
Pengarang | Unang Patriana Hany Mucharani Maria Andriana Puguh Darmadi |
EDISI | Vol. 7, no. 1, p. 6-7 |
Penerbitan | Bogor BBPMSOH 2000 |
Deskripsi Fisik | 1 table.: 7 ref.: Summary (In) |
ISBN | 0852-9612 |
Subjek | Analytical methods -- Animal Products -- Residues -- Pesticides -- Organochlorine Compounds -- Heptachlor |
Catatan | Telah dilakukan verifikasi metode analisis residu pestisida dari metode komisi pestisida (KOMPES) dan modifikasi metode tersebut untuk penetapan pada produk peternakan sebagai studi pendahuluan. pada studi menunjukan bahwa metode KOMPES dan modifikasinya memberikan hasil pemisahan yang sama. Nilai hasil uji pungut ulang yang didapat dengan metode KOMPES untuk DDE dan Heptachlor masing-masing adalah 63,8-76,9% dan 63,25-79,06%. Sedangkan untuk modifikasi metode adalah 78,77-102,75% dan 71,97-79,8%. Batas minimal penepatan yang di peroleh untuk DDE adalah 0,015% mg/L dan untuk Heptachlor 0,0096 mg/L. Titik krisis dari metode ani adalah estimasi kadar lemak adalah produk peternakan serta jumlah lemak yang dapat diekstrasi. |
Bentuk Karya | Tidak ada kode yang sesuai |
Target Pembaca | Tidak ada kode yang sesuai |
No Barcode | No. Panggil | Akses | Lokasi | Ketersediaan |
---|
Tag | Ind1 | Ind2 | Isi |
001 | INLIS000000000000088 | ||
005 | 20210323091256 | ||
008 | 210323||||||||| | ||| |||| || | | ||
020 | $a 0852-9612 | ||
035 | 0010-0321000088 | ||
041 | $a id | ||
100 | 0 | $a Unang Patriana | |
245 | 0 | 0 | $a Studi Pendahuluan: Verifikasi metode analisis residu pestisida Organoklor (DDE Dan Heptaklor) pada produk peternakan |
250 | $a Vol. 7, no. 1, p. 6-7 | ||
260 | $a Bogor $b BBPMSOH $c 2000 | ||
300 | $a 1 table.: 7 ref.: Summary (In) | ||
500 | $a Telah dilakukan verifikasi metode analisis residu pestisida dari metode komisi pestisida (KOMPES) dan modifikasi metode tersebut untuk penetapan pada produk peternakan sebagai studi pendahuluan. pada studi menunjukan bahwa metode KOMPES dan modifikasinya memberikan hasil pemisahan yang sama. Nilai hasil uji pungut ulang yang didapat dengan metode KOMPES untuk DDE dan Heptachlor masing-masing adalah 63,8-76,9% dan 63,25-79,06%. Sedangkan untuk modifikasi metode adalah 78,77-102,75% dan 71,97-79,8%. Batas minimal penepatan yang di peroleh untuk DDE adalah 0,015% mg/L dan untuk Heptachlor 0,0096 mg/L. Titik krisis dari metode ani adalah estimasi kadar lemak adalah produk peternakan serta jumlah lemak yang dapat diekstrasi. | ||
650 | 0 | $a Analytical methods -- Animal Products -- Residues -- Pesticides -- Organochlorine Compounds -- Heptachlor | |
700 | 0 | $a Hany Mucharani | |
700 | 0 | $a Maria Andriana | |
700 | 0 | $a Puguh Darmadi |
Content Unduh katalog
Karya Terkait :