Cite This        Tampung        Export Record
Judul Penggunaan pupuk kandang ayam terhadap budidaya tanaman sawi hijau (Brassica Juncea L) dengan metode vertikultur / Polbangtan Malang
Pengarang Widyanti Silvira Ristolinka
Budianto
Rahmi Ainu
Penerbitan Malang : Polbangtan Malang, 2022
Subjek Penggunaan pupuk kandang ayam
Abstrak Tujuan penelitian ini mengetahui mengetahui dosis yang tepat pupuk kandang ayam terhadap produksi tanaman sawi menggunakan metode vertikultur, dan mengukur peningkatan pengetahuan KWT Dahlia tentang Produksi Tanaman Sawi Menggunakan Metode Vertikultur. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Maret sampai dengan April 2022, pada kelompok Wanita Tani Dahlia Kecamatan Tarakan Barat Kota Tarakan, dengan responden 20 orang yang dipilih dengan teknik sampel jenuh. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif eksperimen. Hasil penelitian menunjukan bahwa Dosis yang tepat pupuk kandang ayam terhadap produksi tanaman sawi menggunakan metode vertikultur terdapat pada P2 dengan perbandingan 40:60%, dari hasil parameter pengamatan: Tinggi tanaman nilai sig P2 sebesar 22,18 (21 HST) dan 31,18 (28 HST) lebih tinggi dari semua perlakuan, Lebar daun nilai sig P2 sebesar 14,10 (21 HST) dan 17,30 (28 HST) dengan pertumbuhan lebih lebar dari semua perlakuan, Jumlah daun nilai sig P2 sebesar 8,87 (21 HST
Bentuk Karya Tidak ada kode yang sesuai
Target Pembaca Tidak ada kode yang sesuai
Lokasi Akses Online https://repository.polbangtanmalang.ac.id/xmlui/handle/123456789/1054

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
L.311/22108/HD RES 22108 WID p Baca di tempat Perpustakaan Pusat Polbangtan Malang - Ruang Koleksi Referensi 2 (Lantai 4) Tersedia
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000016834
005 20231009101547
007 ta
008 231009################|##########|#|##
035 # # $a 0010-0123000137
082 # # $a RES 22108
084 # # $a RES 22108 WID p
100 1 # $a Widyanti Silvira Ristolinka
245 1 # $a Penggunaan pupuk kandang ayam terhadap budidaya tanaman sawi hijau (Brassica Juncea L) dengan metode vertikultur /$c Polbangtan Malang
260 # # $a Malang :$b Polbangtan Malang,$c 2022
520 # # $a Tujuan penelitian ini mengetahui mengetahui dosis yang tepat pupuk kandang ayam terhadap produksi tanaman sawi menggunakan metode vertikultur, dan mengukur peningkatan pengetahuan KWT Dahlia tentang Produksi Tanaman Sawi Menggunakan Metode Vertikultur. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Maret sampai dengan April 2022, pada kelompok Wanita Tani Dahlia Kecamatan Tarakan Barat Kota Tarakan, dengan responden 20 orang yang dipilih dengan teknik sampel jenuh. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif eksperimen. Hasil penelitian menunjukan bahwa Dosis yang tepat pupuk kandang ayam terhadap produksi tanaman sawi menggunakan metode vertikultur terdapat pada P2 dengan perbandingan 40:60%, dari hasil parameter pengamatan: Tinggi tanaman nilai sig P2 sebesar 22,18 (21 HST) dan 31,18 (28 HST) lebih tinggi dari semua perlakuan, Lebar daun nilai sig P2 sebesar 14,10 (21 HST) dan 17,30 (28 HST) dengan pertumbuhan lebih lebar dari semua perlakuan, Jumlah daun nilai sig P2 sebesar 8,87 (21 HST) dan 10,00 (28 HST) dengan pertumbuhan jumlah daun lebih banyak dari perlakuan lain, Panjang daun nilai sig P2 19,61 (21 HST) dan 23,61 (28 HST) sebesar dengan pertumbuhan panjang daun lebih panjang dari perlakuan lain, Berat basah dengan nilai sig P2 sebesar 77,59 lebih berat dari perlakuan yang lain, dan hasil pelaksanaan evaluasi pertanian, didapatkan nilai pre-test sebesar 63,4% dalam kategori kurang dan nilai post-tes sebesar 83,4% dengan kategori sangat tinggi. Dengan demikian setelah adanya penyuluhan terdapat peningkatan pengetahuan kelompok wanita tani dahlia sebesar 20 % yaitu pada tahap mengetahui.
650 # 4 $a Penggunaan pupuk kandang ayam
700 1 # $a Budianto
700 1 # $a Rahmi Ainu
856 # # $a https://repository.polbangtanmalang.ac.id/xmlui/handle/123456789/1054
990 # # $a L.311/22108/HD
Content Unduh katalog
 
Karya Terkait :
Agri Bisnis Lombok / Asmiun Noeralam Asyiknya Bertanam Sayuran Hias Organik di Halaman Rumah / Sugeng Budianto Pembuatan sirup bunga rosella (Hibiscus Sabdariffa L) dengan penambahan kayu manis (Cinnamomum Burmanni) / Polbangtan Malang Kombinasi pupuk organik cair dan pupuk organik padat terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman wortel (Dau cus Carota L) di desa Sumber Gondo Kec. Bumiaji Kota Batu / Polbangtan Malang Pembuatan mie pisang kepok dengan penambahan zat aditif pengenyal Sodium Tripoliphosphat (STPP) / Polbangtan Malang Show More