Cite This        Tampung        Export Record
Judul Manajemen produksi dan Operasi / Zulian Yamit
Pengarang Yamit, Zulian
EDISI Ed.1
Penerbitan Yogyakarta : Ekonisia, 2002
Deskripsi Fisik 486 hlm. :ilus. ;24 cm
ISBN 979-9015-00-6
Subjek Manajemen
Abstrak Sebagai suatu sistem manajemen operasi memiliki karakteristik: (1) mempunyai tujuan, yaitu menghasilkan barang atau jasa, (2) mempunyai kegiatan, yaitu proses tranformasi, dan (3) adanya mekanisme yang mengendalikan pengoperasian. Berdasarkan sistem manajemen operasi sebagai acuan, maka ruang lingkup menejemen operasi dapat dirumuskan dengan keterkaitan antara ketiga aspek sebagai berikut: (1) Aspek struktural, aspek yang memperlihatkan konfigurasi komponen yang membangun sistem manajemen operasi dan interaksinya satu sama lain. (2) Aspek fungsional, adalah yang berkaitan dengan menejemen dan organisasi komponen struktural maupun interaksinya mulai pada tahap perencanaan, penerapan, pengendalian, agar diperoleh kinerja optimum. (3) Aspek lingkungan, memberikan dimensi lain pada sistem manajemen operasi yang berupa pentingnya memperhatikan perkembangan dan kecenderungan yang terjadi di luar sistem.
Bahasa Indonesia
Bentuk Karya Tidak ada kode yang sesuai
Target Pembaca Tidak ada kode yang sesuai

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
2933/91 338.8 Bud b Dapat dipinjam Perpustakaan Polbangtan Yogyakarta - Magelang - Perpustakaan Polbangtan Yoma, Kampus Yogyakarta Tersedia
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000003531
005 20230330015914
008 230330################|##########|#ind##
020 # # $a 979-9015-00-6
035 # # $a 0010-0722003531
082 # # $a 338.8
084 # # $a 338.8 Yam m
090 $a Ass m C.2
100 0 # $a Yamit, Zulian
245 1 # $a Manajemen produksi dan Operasi /$c Zulian Yamit
250 # # $a Ed.1
260 # # $a Yogyakarta :$b Ekonisia,$c 2002
300 # # $a 486 hlm. : $b ilus. ; $c 24 cm
520 # # $a Sebagai suatu sistem manajemen operasi memiliki karakteristik: (1) mempunyai tujuan, yaitu menghasilkan barang atau jasa, (2) mempunyai kegiatan, yaitu proses tranformasi, dan (3) adanya mekanisme yang mengendalikan pengoperasian. Berdasarkan sistem manajemen operasi sebagai acuan, maka ruang lingkup menejemen operasi dapat dirumuskan dengan keterkaitan antara ketiga aspek sebagai berikut: (1) Aspek struktural, aspek yang memperlihatkan konfigurasi komponen yang membangun sistem manajemen operasi dan interaksinya satu sama lain. (2) Aspek fungsional, adalah yang berkaitan dengan menejemen dan organisasi komponen struktural maupun interaksinya mulai pada tahap perencanaan, penerapan, pengendalian, agar diperoleh kinerja optimum. (3) Aspek lingkungan, memberikan dimensi lain pada sistem manajemen operasi yang berupa pentingnya memperhatikan perkembangan dan kecenderungan yang terjadi di luar sistem.
650 # 4 $a Manajemen
990 # # $a c.7(2933/APP/Pb/91)
Content Unduh katalog