01400 2200217 4500001002100000005001500021035002000036245004300056100002000099250001400119260002800133300003200161084002100193082001500214650002100229650002400250008004100274856002300315520082500338990001901163INLIS00000000000020020220907013658 a0010-10200000021 aBudaya Politik dan Pembangunan Ekonomi aWidjaja, Albert aCet. Ke-2 aJakarta :bLP3ES,c1988 axx, 309p. :bill. ;c22 cm. a330.3 : 32 WID b a330.3 : 32 4aBudidaya Politik 4aPembangunan Ekonomi220907 g 0 ind  aPerpustakaan PSEKP aBuku karangan Dr. Albert Widjaja yang berjudul "Budidaya Politik dan Pembangunan Ekonomi" ini memberikan gambaran baru mengenai sifat pemikiran politik di Indonesia sebelum dan sesudah terjadinya percobaan perebutan kekuasaan negara dengan kekerasan yang dkenal dengan peristiwa G-30-S/PKI pada tanggal 1 Oktober 1965. Pada pokoknya dimaksudkan dengan budaya politik (political culture) dalam buku ini adalah yang oleh umum disebut ideologi. Adapun yang dicakup dalam pengertian elite dalam buku ini adalah mereka yang ikut membentuk pendapat umum lewat surat kabar seperti para pejabat pemerintahan, perwira tinggi ABRI, pemimpin partai politik, pemimpin lembaga agama, pemimpin pendapat umum, dan sebagainya. Analisa tentang budaya politik dari pimpinan masyarakt diakukan dengan metode analisa isi (content analysis). a677/PSEKP/2022