na INLIS000000000010176 20211126102103 0010-1121000012 ta 211126 g 0 ind Statistik Produksi Perikanan yang Didaratkan di Pangkalan Pendaratan Ikan 2016 / Badan Pusat Statistik Jakarta : Badan Pusat Statistik, 2017 xvi, 86p. : ill. ; 17,6 x 25 cm BPS 31 : 597 BPS 31 : 597 BAD s Nomor Publikasi : 05220.1705 Statistik Perikanan Produksi Badan Pusat Statistik Publikasi Statistik Produksi Perikanan Yang Didaratkan Di Pangkalan Pendaratan Ikan (PPI) 2016 merupakan hasil pengumpulan data yang dilakukan secara rutin setiap triwulan dan bersumber dari seluruh PPI yang tidak mempunyai Tempat Pelelangan Ikan (TPI) dan Pendaratan Ikan Tradisional (PIT) yang ada di Indonesia. Data yang dikumpulkan mencakup keterangan PPI/PIT serta produksi dan nilai produksi ikan yang didaratkan setiap triwulan. PPI yang dimaksud dalam survei perikanan adalah tempat yang digunakan untuk pendaratan ikan baik yang terdapat bangunan untuk tambat (dermaga) maupun yang tidak ada bangunan (sifatnya masih tradisional). Pengumpulan data dilakukan terhadap PPI yang tidak mempunyai TPI dan PIT. Sedangkan PPI yang mempunyai fasilitas TPI datanya dicakup/dicatat menggunakan Daftar-TPI. Perpustakaan PSEKP 543/PSEKP/2021