Cite This        Tampung        Export Record
Judul Agroindustri dalam perspektif sosial ekonomi
Pengarang SOEKARTAWI
EDISI Ed.1
Penerbitan Jakarta : RajaGrafindo Persada, 2005
Deskripsi Fisik xviii, 140 hlm. :ilus. ;21 cm
ISBN 979-421-676-3
Subjek Pertanian
Abstrak Agroindustri telah membuktikan mampu meningkatkan pendapatan para pelaku agribisnis , mampu menyerap tenaga kerja, mampu meningkatkan perolehan devisa dan mampu mendorong munculnya industri yang lain. Peran Agroindustri dalam perekonomian nasional suatu negara adalah (a) mampu meningkatkan pendapatan pelaku agribisnis khususnya dan pendapatan masyarakat pada umumnya; (b) mampu menyerap tenaga kerja; (c) mampu meningkatkan perolehan devisa; (d) mampu menumbuhkan industri yang lain, khususnya industri pedesaan. Pada dasarnya perusahaan agroindustri harus mengetahui siapa pesaingnya dan sampai seberapa besar pesaing tersebut berpengaruh terhadap penampilan perusahaan. Untuk itu, karakteristik pesaing terdekatnya harus diketahui. Variabel yang perlu diketahui antara lain: (1) macam produk yang dihasilkan oleh pesaing; (2) strategi penentuan harganya; (3) volume produksi yang dihasilkan; (4) pasar yang dikuasai; (5) strategi product mix; (6) cara pemasaran; (7) distribusi produk; dan (8) strategi promosi.
Bahasa Tidak tersedia
Bentuk Karya Bukan fiksi atau tidak didefinisikan
Target Pembaca Tidak diketahui / tidak ditentukan

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
8715/07 338.1 Soe a Dapat dipinjam Perpustakaan Polbangtan Yogyakarta - Magelang - Perpustakaan Polbangtan Yoma, Kampus Yogyakarta Tersedia
8716/07 338.1 Soe a Dapat dipinjam Perpustakaan Polbangtan Yogyakarta - Magelang - Perpustakaan Polbangtan Yoma, Kampus Yogyakarta Tersedia
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000004967
005 20230216103846
008 230216###########################0######
020 # # $a 979-421-676-3
035 # # $a 0010-0223000021
082 # # $a 338.1
084 # # $a 338.1 Soe a
100 3 # $a SOEKARTAWI
245 1 # $a Agroindustri dalam perspektif sosial ekonomi
250 # # $a Ed.1
260 # # $a Jakarta :$b RajaGrafindo Persada,$c 2005
300 # # $a xviii, 140 hlm. : $b ilus. ; $c 21 cm
520 # # $a Agroindustri telah membuktikan mampu meningkatkan pendapatan para pelaku agribisnis , mampu menyerap tenaga kerja, mampu meningkatkan perolehan devisa dan mampu mendorong munculnya industri yang lain. Peran Agroindustri dalam perekonomian nasional suatu negara adalah (a) mampu meningkatkan pendapatan pelaku agribisnis khususnya dan pendapatan masyarakat pada umumnya; (b) mampu menyerap tenaga kerja; (c) mampu meningkatkan perolehan devisa; (d) mampu menumbuhkan industri yang lain, khususnya industri pedesaan. Pada dasarnya perusahaan agroindustri harus mengetahui siapa pesaingnya dan sampai seberapa besar pesaing tersebut berpengaruh terhadap penampilan perusahaan. Untuk itu, karakteristik pesaing terdekatnya harus diketahui. Variabel yang perlu diketahui antara lain: (1) macam produk yang dihasilkan oleh pesaing; (2) strategi penentuan harganya; (3) volume produksi yang dihasilkan; (4) pasar yang dikuasai; (5) strategi product mix; (6) cara pemasaran; (7) distribusi produk; dan (8) strategi promosi.
650 # 4 $a Pertanian
990 # # $a c.2(8715/STPP/Pb/07)
990 # # $a c.3(8716/STPP/Pb/07)
Content Unduh katalog