na INLIS000000000005495 20240520013719 0010-1223000002 ta 240520 0 ind 979-8433-71-8 SUGIYONO Metode Penelitian Pendidikan : Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D / Sugiyono cet.27 Bandung : Alfabeta, 2018 X, 458 hlm : ilus. ; 23 cm 370.7 370.7 Sug m Metode Penelitian Pendidikan Dalam rangka meningkatkan kualitas pendidikan pada tingkat yang lebih tinggi, maka setiap upaya meningkatkan kualitas tersebut perlu dilakukan penelitian. Supaya penelitian dapat menghasilkan informasi yang akurat, maka perlu menggunakan metode penelitian yang tepat. Metode penelitian secara umum dapat diklasifikasikan menjadi tiga, yaitu : (1) Metode kuantitatif, disebut sebagai metode tradisional, positivistic, scientific, confirmatory; (2) Metode kualitatif disebut sebagai metode baru, postpositivistic, discovery, intreoretativ; (3) Metode penelitian dan pengembangan (R&D) yaitu penelitian yang bermaksud meghasilkan produk tertentu dan sekaligus menguji keefektifan produk tersebut. C.6/334/Polbangtan Yoma/ha/2023