Cite This        Tampung        Export Record
Judul Pengendalian hama ulat grayak menggunakan pestisida nabati daun pepaya pada tanaman jagung / Polbangtan Malang
Pengarang Anita
Romadi Ugik
Purnomo Dwi
Penerbitan Malang : Polbangtan Malang, 2022
Subjek Pengendalian Hama Ulat Grayak
Abstrak Tujuan penelitian ini mengetahui Bagaimana efektivitas penggunaan pestisida nabati daun pepaya di Kelompok Tani Nusantara, dan mengukur konsentrasi ekstrak daun pepaya yang efektif sebagai pestisida organik untuk mengendalikan hama ulat grayak S.litura. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Maret sampai dengan Juni 2022, pada Lahan Tanaman Percobaan Dinas Pertanian dan Tanaman Pangan Kota Tarakan, dengan responden 30 orang yang dipilih dengan teknik sampel jenuh. Populasi dalam penelitian ini adalah 50 tanaman jagung (Zea mays L.) sedangkan sampel yang digunakan perlakuan berjumlah 24 tanaman jagung Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode RAL (Rancangan Acak Lengkap). Hasil penelitian menunjukan bahwa Pengaplikasian ekstrak daun papaya sebagai pestisida nabati memberikan pengaruh nyata pada perlakuan P2 ( 15 % konsentrasi ekstrak daun papaya ) pada mortalitas,efikasi, dan rerata kerusakan daun akibat hama serta tidak memberikan pengaruh nyata pada tinggi tanaman, jumlah daun, l
Bentuk Karya Tidak ada kode yang sesuai
Target Pembaca Tidak ada kode yang sesuai
Lokasi Akses Online https://repository.polbangtanmalang.ac.id/xmlui/handle/123456789/1043

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
L.311/22083/HD RES 22083 ANI p Baca di tempat Perpustakaan Pusat Polbangtan Malang - Ruang Koleksi Referensi 2 (Lantai 4) Tersedia
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000016819
005 20231009124710
007 ta
008 231009################|##########|#|##
035 # # $a 0010-0123000122
082 # # $a RES 22083
084 # # $a RES 22083 ANI p
100 1 # $a Anita
245 1 # $a Pengendalian hama ulat grayak menggunakan pestisida nabati daun pepaya pada tanaman jagung /$c Polbangtan Malang
260 # # $a Malang :$b Polbangtan Malang,$c 2022
520 # # $a Tujuan penelitian ini mengetahui Bagaimana efektivitas penggunaan pestisida nabati daun pepaya di Kelompok Tani Nusantara, dan mengukur konsentrasi ekstrak daun pepaya yang efektif sebagai pestisida organik untuk mengendalikan hama ulat grayak S.litura. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Maret sampai dengan Juni 2022, pada Lahan Tanaman Percobaan Dinas Pertanian dan Tanaman Pangan Kota Tarakan, dengan responden 30 orang yang dipilih dengan teknik sampel jenuh. Populasi dalam penelitian ini adalah 50 tanaman jagung (Zea mays L.) sedangkan sampel yang digunakan perlakuan berjumlah 24 tanaman jagung Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode RAL (Rancangan Acak Lengkap). Hasil penelitian menunjukan bahwa Pengaplikasian ekstrak daun papaya sebagai pestisida nabati memberikan pengaruh nyata pada perlakuan P2 ( 15 % konsentrasi ekstrak daun papaya ) pada mortalitas,efikasi, dan rerata kerusakan daun akibat hama serta tidak memberikan pengaruh nyata pada tinggi tanaman, jumlah daun, lebar daun, bobot kering, bobot segar dan bobot kering tanaman. Hasil evaluasi peningkatan pengetahuan kelompok tani dilakukan dengan memberikan koesioner Pre-test dan Post-test terjadi peningkatan pengetahuan pada Kelompok Tani Nusantara sebesar 20 %.
650 # 4 $a Pengendalian Hama Ulat Grayak
700 1 # $a Purnomo Dwi
700 1 # $a Romadi Ugik
856 # # $a https://repository.polbangtanmalang.ac.id/xmlui/handle/123456789/1043
990 # # $a L.311/22083/HD
Content Unduh katalog