01570 2200241 4500001002100000005001500021035002000036007000300056008004100059020001800100082001200118084001800130100002800148245007100176300004600247650002400293520087500317336002101192337003001213338002301243264004401266990001801310INLIS00000000143450820250424085558 a0010-0425000099ta250424 g 0 ind  a979-421-015-3 a658.001 a658.001 MIF p0 aMiftah ThohaePengarang1 aPerilaku organisasi : konsep dasar dan aplikasinya /cMiftah Thoha axviii, 376 halaman :bilustrasi ;c21 cm. 4aperilaku organisasi aManusia adalah pendukung utama suatu organisasi dan perilaku manusia dalam suatu organisasi adalah awal dari perilaku organisasi. Agar tujuan organisasi dapat mencapai sasarannya, menjadi hal penting untuk mempelajari aspek-aspek yang mempengaruhi perilaku manusia dalam organisasi. Uraian dalam buku Perilaku Organisasi ini akan memberikan pengetahuan yang mendasar mengenai betapa pentingnya faktor perilaku manusia dalam kegiatan organisasi. Uraian-uraian penting mengenai perilaku organisasi dalam buku ini: 1. Perilaku Individu dalam Organisasi 2. Perilaku Kelompok dalam Organisasi 3. Persepsi dan Komunikasi 4. Motivasi dalam Organisasi 5. Kepemimpinan dan Kekuasaaan Bagi anda yang sedang belajar di fakultas sosial - politik dan anda yang sebagai pimpinan dan pengelola suatu perusahaan, serta konsultan manajemen maka buku ini merupakan pendukung yang berguna. 2rdacontentateks 2rdamediaatanpa perantara 2rdacarrieravolume aJakarta :bRaja Grafindo Persada,c2003 a2024/HD/00436