Faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan pembelian tanaman hias di desa Sidomulyo pada masa pandemi Covid-19 Muzdhalifah Yuni Farid Abdul Priyanto Bambang text Malang Polbangtan Malang 2022
text
regular print
Pertanian di Indonesia terdiri dari bany ak sektor, sep erti p eternakan, p erikanan, p erkebunan (hortikultura) dan tanaman p angan. Sektor hortikultura merup akan salah satu sektor y ang memiliki p otensi besar untuk dikembangkan. Tanaman y ang tergolong hortikultura y aitu, say uran, buah-buahan, obat -obatan dan tanaman hias. Pada masa p andemi covid-19 di Indonesia, p ermintaan tanaman hias di kalangan masy arakat semakin meningkat. Dengan adany a p eningkatan p ermintaan tanaman hias ini, beberap a jenis tanaman hias mengalami kenaikan harga. Salah satu faktor y ang mengakibatkan tidak stabilny a harga tanaman hias y ang terjadi secara cep at adalah p erilaku konsumen dalam melakukan p embelian tanaman hias, oleh karena itu dilakukan p enelitian mengenai faktor-faktor y ang memp engaruhi kep utusan p embelian tanaman hias di Desa Sidomuly o Kecamatan Batu Kota Batu p ada masa p andemi covid-19. Penelitian dilaksanakan p ada bulan Februari – Ap ril 2022. Tujuan dilakukan p enelitian ini adalah untuk mendeskrip sikan karakteristik konsumen serta menganalisis faktor-faktor y ang memp engaruhi kep utusan p embelian tanaman hias. Faktor-faktor tersebut adalah faktor sosial, buday a, p ribadi dan p sikologis. M etode p enelitian ini adalah Deskrip tif Kuantitatif. Resp onden dalam p enelitian ini sebany ak 96 orang konsumen y ang membeli tanaman hias saat p enelitian dilangsungkan. Analisis data dalam p enelitian ini menggunakan regresi linier berganda. Hasil p enelitian ini menunjukkan bahwa faktor buday a, p ribadi dan p sikologis berp engaruh signifikan terhadap kep utusan p embelian tanaman hias, sedangkan p ada faktor sosial tidak berp engaruh signifikan. Polbangtan Malang Faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan pembelian RES 22113 RES 22113 MUZ f 231009 20231009010653 INLIS000000000016839 Converted from MARCXML to MODS version 3.5 using MARC21slim2MODS3-5.xsl (Revision 1.106 2014/12/19)