Cite This        Tampung        Export Record
Judul Taksonomi Tumbuhan Obat-Obatan : - / Gembong Tjitrosoepomo
Pengarang Gembong Tjitrosoepomo (Pengarang)
EDISI Cetakan Keempat
Penerbitan Yogyakarta : Gadjah Mada University Press, 2016
Deskripsi Fisik 448 hlm :ilus ;14,5 x 21 cm-
Konten -
Media -
Penyimpan Media -
ISBN (10) : 979-420-300-9
(13) : 978-979-420-300-2
Subjek Gembong Tjitrosoepomo
Abstrak Sakit adalah keadaan sulit yang tidak diharapkan, tetapi segera memerlukan penyembuhan. Penyembuhan itu bisa dilakukan dengan berbagai cara: mulai dari pengobatan media, pengobatan alternatif, penggunaan jamu, pijat, tusuk jarum, hingga sengatan tawon. Setiap penyembuhan itu punya daya tarik sendiri. Tetapi, penyembuhan menggunakan tumbuhan berkhasiat obat tetap menarik banyak orang. Di samping efek sampingnya relatif tidak ada, harganya juga relatif murah. Sayang, tidak banyak buku berbahasa Indonesia yang mengungkapkan jenis tumbuhan yang bisa dipakai sebagai obat. Bertolak dari sini, lahirlah ide di pikiran Gembong Tjitrosoepomo untuk membukukan jenis tumbuhan yang bersangkut-paut dengan dunia obat-obatan. Ide itu disambut oleh Gadjah Mada University Press dengan senang hati. Setelah melewati perjalanan yang cukup panjang, akhirnya terbitlah buku Taksonomi Tumbuhan Obat-obatan ini. Sebagai taksonomi, buku ini mengelompokkan tumbuhan obat-obatan menjadi lima divisi. Setiap divisi memiliki jumlah tumbu
Bahasa Indonesia
Bentuk Karya Bukan fiksi atau tidak didefinisikan
Target Pembaca Dewasa
Lokasi Akses Online -

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
69/B/2018 633.88 GEM t Dapat dipinjam Perpustakaan BPSIP Jawa Tengah - Ruang Baca Umum Tersedia
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000000394
005 20210504102332
007 ta
008 210504################e##########0#ind##
020 # # $a (10) : 979-420-300-9
020 # # $a (13) : 978-979-420-300-2
035 # # $a 0010-0521000017
082 # # $a 633.88
084 # # $a 633.88 GEM t
100 0 # $a Gembong Tjitrosoepomo$e Pengarang
245 1 # $a Taksonomi Tumbuhan Obat-Obatan : $b - /$c Gembong Tjitrosoepomo
246 # # $a -
250 # # $a Cetakan Keempat
264 # # $a Yogyakarta :$b Gadjah Mada University Press,$c 2016
300 # # $a 448 hlm : $b ilus ; $c 14,5 x 21 cm$e -
336 # # $a -$2 rdacontent
337 # # $a -$2 rdamedia
338 # # $a -$2 rdacarrier
520 # # $a Sakit adalah keadaan sulit yang tidak diharapkan, tetapi segera memerlukan penyembuhan. Penyembuhan itu bisa dilakukan dengan berbagai cara: mulai dari pengobatan media, pengobatan alternatif, penggunaan jamu, pijat, tusuk jarum, hingga sengatan tawon. Setiap penyembuhan itu punya daya tarik sendiri. Tetapi, penyembuhan menggunakan tumbuhan berkhasiat obat tetap menarik banyak orang. Di samping efek sampingnya relatif tidak ada, harganya juga relatif murah. Sayang, tidak banyak buku berbahasa Indonesia yang mengungkapkan jenis tumbuhan yang bisa dipakai sebagai obat. Bertolak dari sini, lahirlah ide di pikiran Gembong Tjitrosoepomo untuk membukukan jenis tumbuhan yang bersangkut-paut dengan dunia obat-obatan. Ide itu disambut oleh Gadjah Mada University Press dengan senang hati. Setelah melewati perjalanan yang cukup panjang, akhirnya terbitlah buku Taksonomi Tumbuhan Obat-obatan ini. Sebagai taksonomi, buku ini mengelompokkan tumbuhan obat-obatan menjadi lima divisi. Setiap divisi memiliki jumlah tumbuhan yang berbeda. Ada tumbuhan obat yang memiliki anak divisi, kelas, dan anak kelas. Tetapi, ada juga divisi yang hanya memiliki kelas saja. Kendati begitu, muatan isinya cukup padat dan cara penyajiannya cukup gamblang. Itulah sebabnya buku ini sangat penting dibaca oleh pihak-pihak yang memiliki komitmen tinggi terhadap pemakaian tumbuhan sebagai obat.
600 # 4 $a Gembong Tjitrosoepomo
740 # # $a -
856 # # $a -
990 # # $a 69/B/2018
Content Unduh katalog