Cite This        Tampung        Export Record
Judul Trubus Edisi 629 April 2022/LIII : Sengon: Pasar Ekspor Perlu Pasokan Besar / PT Trubus Swadaya
Judul Seragam -
Pengarang PT Trubus Swadaya (Pengarang)
Penerbitan Depok : PT. Trubus Swadaya, 2022
Deskripsi Fisik 112 hlm :ilus ;21 x 28 cm-
Konten -
Media -
Penyimpan Media -
ISSN 0126-0057
Subjek Sengon: Pasar Ekspor Perlu Pasokan Besar
Abstrak Pasar mancanegara memerlukan pasokan sengon dalam jumlah besar. Saking tinggi permintaan bahkan ada yang membeli dengan sistem ijon. Perwakilan lembaga nonprofit asal Jerman, Fairventures Worldwide, Charles Tanaka, mengatakan, prospek kayu sengon di Indonesia masih bagus 25 tahun mendatang. Alasannya sengon makin banyak dipakai karena tuntutan pasar. "Dunia tidak menghendaki kayu lapis dengan 100% kayu alam. Minimal kandungan kayu tanaman seperti sengon mencapai 70%,"kata Charles. Negara yang sudah menerapkan aturan itu yakni Jepang. Rencananya Charles dan tim menanam 100 juta sengon pada 2022. Lokasinya di Kalimantan Selatan. Ketua ILWA, Setya Wisnu Broto, mengatakan bahwa tren sengon di pasar dunia cenderung naik karena akhirnya untuk building material atau furnitur. Kebutuhan produk itu berbanding lurus dengan populasi penduduk. Dengan kata lain, makin bertambah populasi manusia, permintaan sengon pun bertambah.
Bentuk Karya Tidak ada kode yang sesuai
Target Pembaca Tidak ada kode yang sesuai
Lokasi Akses Online -

 
Menampilkan 1-1 dari 1 item.
#Edisi SerialTanggal terbit edisi serialEksemplar
1(belum diset)(belum diset)1
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000001094
005 20220611024312
007 ta
008 220611################|##########|#|##
022 # # $a 0126-0057
035 # # $a 0010-0622000033
100 0 # $a PT Trubus Swadaya$e Pengarang
240 # # $a -
245 1 # $a Trubus Edisi 629 April 2022/LIII : $b Sengon: Pasar Ekspor Perlu Pasokan Besar /$c PT Trubus Swadaya
246 # # $a -
247 # # $a -
264 # # $a Depok :$b PT. Trubus Swadaya,$c 2022
300 # # $a 112 hlm : $b ilus ; $c 21 x 28 cm$e -
310 $a -
321 # # $a -
336 # # $a -$2 rdacontent
337 # # $a -$2 rdamedia
338 # # $a -$2 rdacarrier
520 # # $a Pasar mancanegara memerlukan pasokan sengon dalam jumlah besar. Saking tinggi permintaan bahkan ada yang membeli dengan sistem ijon. Perwakilan lembaga nonprofit asal Jerman, Fairventures Worldwide, Charles Tanaka, mengatakan, prospek kayu sengon di Indonesia masih bagus 25 tahun mendatang. Alasannya sengon makin banyak dipakai karena tuntutan pasar. "Dunia tidak menghendaki kayu lapis dengan 100% kayu alam. Minimal kandungan kayu tanaman seperti sengon mencapai 70%,"kata Charles. Negara yang sudah menerapkan aturan itu yakni Jepang. Rencananya Charles dan tim menanam 100 juta sengon pada 2022. Lokasinya di Kalimantan Selatan. Ketua ILWA, Setya Wisnu Broto, mengatakan bahwa tren sengon di pasar dunia cenderung naik karena akhirnya untuk building material atau furnitur. Kebutuhan produk itu berbanding lurus dengan populasi penduduk. Dengan kata lain, makin bertambah populasi manusia, permintaan sengon pun bertambah.
650 # 4 $a Sengon: Pasar Ekspor Perlu Pasokan Besar
740 # # $a -
856 # # $a -
990 # # $a 07/TRU/22
Content Unduh katalog