na INLIS000000000000937 20240130112730 ta 240130 g 0 ind 978-602-1520-61-1 0010-0124000666 631.157 631.157 JAM p Jamal, Erizal Penamaan Invensi / Erizal Jamal - Jakarta : IAARD Press Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian, 2014 vii, 109 hlm ; 26 cm Pada usia yang ke-40, Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian yang disingkat Balitbangtan telah menghasilkan ribuan inovasi yang sebagian besar telah dimanfaatkan oleh masyarakat, terutama petani Dalam perjalanannya hingga saat ini, inovasi tersebut telah memberikan kontribusi yang nyata terhadap pembangunan pertanian. Selarna ini, inovasi yang dihasilkan melalui penelitian dan disebarluaskan beragam identitas, termasuk penamaannya, tampaknya belum efektif memberikan image bagi pengguna inovasi Balitbangtan yang merupakan lembaga penelitian nasional dan menjadi rujukan pengembangan inovasi teknologi pertanian. Dalam upaya pengembangan Corporate Management, yang terkait dengan Corporate Identity, diperlukan pola dan sistem penamaan invensi yang menunjukkan ciri khas Balitbangtan dan jaminan mutu bagi invensi hasil penelitian pertanian. Pedoman ini disusun untuk menjadi acuan bagi semua UK/UPT lingkup Balitbangtan dalam penamaan invensi produk hasil penelitian. Dengan diterbitkan- nya Panduan Penamaan Invensi Balitbangtan ini disampaikan penghargaan dan terima kasih kepada semua pihak yang telah berkontribusi dalam penyusunan panduan. Invensi, Penamaan Istriningsih Sutater, Toto Wuryaningsih, Sri 00000001046