Teknologi Inovatif Tanaman Pangan Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian text Jakarta Badan Penelitian dan pengembangan Pertanian, Kementerian Pertanian 2011 ind
text
regular print
96 : ill ; 21
Berbagai teknologi inovatif Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian pada subsektor tanaman pangan dihasilkan melalui serangkaian proses untuk memastikan bahwa inovasi tersebut aplikatif, berdampak signifikan dalam pembangunan pertanian, dan mampu memberikan manfaat dan kesejahteraan petani serta konvergen dengan 4 target sukses Kementerian Pertanian 2014, khususnya untuk pencapaian swasembada berkelanjutan dan swasembada, diversifikasi serta peningkatan daya saing dan nilai tambah ekspor pangan. Inovasi inovasi teknologi tersebut selanjutnya disusun ke dalam buku yang berjudul "Teknologi Inovatif Pertanian-Tanaman Pangan". Buku ini merupakan upaya proaktif Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian dalam upaya mempercepat proses alih teknologi hasil penelitian dan pengembangan pertanian, khususnya untuk sub sektor tanaman pangan. Buku ini disusun dalam rangka promosi inovasi inovasi tersebut kepada dunia usaha dan Industri di sub sektor tanaman pangan agar dimanfaatkan sebagai asset usaha untuk dikembangkan lebih lanjut pada skala komersial dan bermanfaat bagi masyarakat luas. Agung Hendriadi Teknologi Inovatif Tanaman Pangan Rak TANAMAN PANGAN 633.1/.4 633.1/.4 BAD t 240726 20240726103523 INLIS000000000000359 Converted from MARCXML to MODS version 3.5 using MARC21slim2MODS3-5.xsl (Revision 1.106 2014/12/19)