na INLIS000000000002798 20240705031640 0010-0724000015 ta 240705 g 0 ind 979-8094-56-5 Pusat penelitian sosial ekonomi pertanian Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Analisis dan Perspektif Kebijaksanaan Pembangunan Pertanian Pasca Krisis Ekonomi / Pusat penelitian sosial ekonomi pertanian Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian - Bogor : Pusat penelitian sosial ekonomi pertanian Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian, 1999 315 hlm : ill ; 24 cm Ditengah upaya memposisikan sektor pertanian sebagai poros penggerak dalam perekonomian nasional, kita dikejutkan oleh penurunan harga gabah di tingkat petani yang jauh dibawah harga dasar yang ditetapkan Kondisi ini tentunya memerlukan pengkajian yang cermat, sehingga para pengambil kebijaksanaan yang ada di Departemen Pertanian atau instans? lain dapat mengambil keputusan yang tepat dalam mendorong upaya peningkatan produktivitas dan pendapatan petani Pusat Penelitian Sosial Ekonomi Pertanian, sesuai visinya untuk mampu menyediakan data dan informasi tentang masalah sosial ekonomi pertanian serta saran/rekomendasi memberikan kebijaksanaan bagi perencanaan dan implementasi pembangunan pertanian, berusaha menghasilkan beberapa saran alternatif kebijaksanaan melalui pengkajian yang dilakukan terhadap berbagai masalah di sektor pertanian Penerbitan Monograph Perspektif Kebijaksanaan Pembangunan Pertanian Pasca Krisis Ekonomi ini dimaksudkan sebagai upaya memasyarakatkan apa yang telah dihasilkan selama ini, terutama pasca krisis ekonomi Berdasarkan pengelompokkan yang dilakukan ada tiga topik utama yang dibahas yaitu: Kebijaksanaan Umum dan Arah Pengembangan Komoditas, Kebijaksanaan Pembangunan Pertanian Antisipatif dan Responsif serta Perspektif Kebijaksanaan Pasca Krisis Masalah perberasan dan pengadaan saprodi mendominasi aspek yang dibahas, dan ini erat kaitannya dengan isu yang berkembang di masyarakat. Pada kesempatan ini saya sampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu sehingga monograph ini dapat diterbitkan pada waktunya. Harapan saya, semoga penerbitan ini dapat memberikan tambahan wawasan dan pengetahuan dalam memahami kebijaksanaan peinbangunan pertanian Analisis dan Perspektif Kebijaksanaan Pembangunan Pertanian Pasca Krisis Ekonomi