na INLIS000000000002420 20240805104500 ta 240805 | | | 0010-0424000174 635.52 635.52 AID p Aidah Dida.R pertumbuhan dan hasil kailan selada pada sistem budidaya vertiminaponik polibag : Growth and yield of kailan and lettuce in vertiminaponik and polybags cultivation system / Fakultas pertanian Universitas Nasional Jakarta Jakarta : fakultas pertanian universitas nasional, 2017 69 halaman : illus ; 29,5 cm Kebutuhan pangan khususnya di wilayah perkotaan meningkat seiring dengan pertambahan jumlah penduduknya. Sedangkan produksi hasil pertanian semakin rendah karena lahan pertanian yang semakin sempit, makin sedikitnya tenaga kerja di bidang pertanian Kekurangan ini harus dipenuhi dari produk sayuran dalam negeri sehingga tidak bergantung pada sayuran impor Peningkatan konsumsi harus diimbangi dengan peningkatan ketersediaan sayuran dan produktivitas Peningkatkan produktivitas dibutuhkan teknologi budidaya yang memadai, salah satunya yaitu vertiminaponik Vertiminaponik merupakan model akuaponik mini yang mengintegrasikan budidaya ikan dan sayuran sekaligus pada lahan yang terbatas Model yang diuji adalah sistem drainase pada vertiminaponik dan penggunaan varias? jenis tanam Sebagai pembanding perlakuan digunakan budidaya dalam polibag Cara ini sangat cocok dilakukan untuk skala rumah tangga di pekarangan sempit. Selain untuk dikonsumsi sendiri, hasil sayuran organik ini dapat dijual dalam bentuk sayurannya saja atau dijual bersama polibag Hasil penelitian menunjukan perlakuan sistem budidaya vertiminaponik dengan jenis sayuran kailan lebih baik dibandingkan dengan perlakuan lain, terutama pada analisis bobot kering tanpa akat serta kecenderungan rangking kandungan g?z? yang lebih baik dibandingkan dengan perlakuan lainnya. Sistem budidaya vertiminaponik lebih baik dibandingkan dengan polibag pada semua variabel pengamatan. Jenis sayuran kailan lebih baik dibandingkan selada terutama pada variabel jumlah daun, bobot basah dan bobot kering tanaman Kata kunci: Vertiminaponik, polibag, kailan dan selada pertumbuhan dan hasil kailan dan selada Rak Karya Tulis Ilmiah 00000002418