na INLIS000000000000992 20240725024817 0010-0124000721 ta 240725 g 0 ind 979-3871-83-0 Suyanti Pedoman Teknis Pengolahan Mangga / Balai Besar Pengkajian dan Pengembangan Pascapanen Pertanian Bogor : Balai Besar Pengkajian dan Pengembangan Pascapanen Pertanian, 2006 57 hlm : Ilus ; 24 cm Pedoman Teknis Pengolahan Mangga Rak PEDOMAN Prabawati Sulusi Setyadjit Pedoman Teknis Teknologi Pengolahan Mangga disiapkan oleh Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Pascapanen Pertanian guna memenuhi permintaan akan pedoman praktis pengolahan hasil pertanian. Dalam buku kecil ini disajikan teknik pengolahan macam- macam produk dari buah mangga, mulai penyiapan bahan baku hingga siap dipasarkan. Melalui buku ini diharapkan penyebarluasan hasil penelitian pascapanen dapat menjangkau kalangan pengguna yang lebih luas dan dapat diterapkan dalam usaha skala rumah tangga maupun usaha kecil di bidang pengolahan. Ucapan terima kasih disampaikan kepada para peneliti yang telah menyusun Pedoman Teknis dan Penyunting yang telah meluangkan waktu di sela kesibukan penelitian. Semoga buku ini bermanfaat bagi kelompok tani, kelompok usaha, koperasi, dan masyarakat yang ingin mengembangkan usaha pengolahan hasil pertanian. 634.441.2 634.441.2 SUY p 00000001114