na INLIS000000000018972 20250109093440 0010-0924000051 ta 250109 | | | ARTVET0689 ARTVET0689 TOLIBIN ISKANDAR STUDI PATOGENISITAS DAN SPORULASIEIMERIA STIEDAEGALUR LAPANG PADA KELINCI / TOLIBIN ISKANDAR Balai Penelitian Veteriner : Seminar Nasiona! Veteriner dan Peternakan, 1998 7 PATOGENISITAS DAN SPORULASI EIMERIA Koksidiosis adalah suatu penyakit parasiter yang bersifat menular disebabkan oleh protozoa genus Eimeria, yang menyerang bagian intraselluler sel epitel usus dan hati hewan. Penelitian ini memperjelas informasi bahwa Einieria stiedae adalah penyebab koksidiosis pada hati kc1inci . Parasit ini cukup ganas karena menimbulkan kenlgian ekonomi benlpa penunlnan bobot badan, kerusakan hati clan kematian. Parasit diisolasi dari kelinci yang terinfeksi asal Kabupaten Bogor dan Bandung, kemudian diinokulasikan pada kelinci unuir 7-8 minggu yang bebas koksidia . Dalam penelitian ini digunakan 75 ekor kelinci, dibagi 5 perlakuan dengan 15 ulangan. Kelinci- kelinci diinfeksi berturut-tunt dengan dosis 10.000, 100.000, 1 .000.000, 2.000.000 ookista per ekor, clan tanpa diberi ookista sebagai kontrol negatif Dengan mengidentifikasi spesics koksidia berdasarkan deskripsi ookista yang telah bersponlasi dalam penelitian ini dihitung balma \\aktu sporulasi E. siiedae adalah 74,7 jam, baik pada dosis infeksi rendah clan tinggi . Parasit ini cukup patogen dapat menimbulkan sarang-sarang parasit di hati dan aklurnya dapat menycbabkan kematian pada kelinci . ARTVET0689