na INLIS000000000000159 20231124112304 ta 231124 0 ind 0010-0422000030 631.117.2 631.117.2 PUS m Pusat Manajemen Pengembangan SDM Pertanian Media visual dalam pelatihan dan penyuluhan buku I / Pusat Manajemen Pengembangan SDM Pertanian Cet. I Jakarta : Pusat Manajemen Pengembangan SDM Pertanian, 2001 52 p. : ilus. ; 21 cm di Rak Penyuluhan tidak tercantum no ISBN Penggunaan media visual dalam pelatihan dan penyuluhan sangat penting terutama untuk mencapai tingkat efektivitas dan efisiensi dari proses komunikasi. Dengan menggunakan media visual diharapkan dapat lebih mengkonkritkan apa yang dijelaskan oleh pelatih atau penyuluh kepada sasaran, sehingga sasaran lebih mudah dan lebih cepat menangkap materi, apa yang dilihat sasaran akan terkesan lebih lama dibandingkan bila dengan di dengar, mampu memotivasi sasaran, mampu memusatkan perhatian pada hal-hal yang biasanya diabaikan dan diharapkan dapat merangsang sasaran untuk menerapkan apa yang dianjurkan. Media visual adalah sesuatu penglihatan.yang dapat membantu orang belajar melalui penglihatan serta alat yang dapat menampilkan pesan atau informasi melalui kalimat, gambar/foto, suara, gerakan dan simbol lain yang terlihat. Media visual dapat digolongkan ke dalam kategori media presentasi, media objek, dan media interaktif. Pelatihan pertanian 00063/032022/H