Kedelai: Budidaya dengan pemupukan yang efektif dan pengoptimalan peran bintil akar Adisarwanto, T. text Jakarta Penebar Swadaya 2006 Cet. 2 ind id iv, 108 hlm.; ill.: 23 cm Kedelai merupakan tanaman multiguna. Selain sebagai bahan baku aneka olahan makanan dan minuman, kedelai juga dimanfaatkan untu bahan baku aneka industri serta bahan pakan ternak. Kebutuhan kedelai dimasyarakat terus meningkat, sehingga eksporpun dilakukan padahal prospek pengembangan kedelai di Indonesia cukup luas. Untuk meningkatkan produksi kedelai dapat dengan cara intensifikasi maupun ekstensifikasi. Buku ini membahas tentang mengenal tanaman kedelai, lingkungan tumbuh, benih, varietas kedelai unggul, tata cara bertanam, pengendalian hama, penyakit dan gulma, panen dan pasca panen, kegunaan kedelai serta analisis usaha tani kedelai. KEDELAI -- PUPUK 633.34 633.34 ADI k 9794899062 230728 20230728092243 INLIS000000000000902 Converted from MARCXML to MODS version 3.5 using MARC21slim2MODS3-5.xsl (Revision 1.106 2014/12/19)