01553 2200205 4500001002100000005001500021035002000036008003900056041000700095082001200102090001800114100002300132245014100155260004600296300003800342650002300380084001800403520091700421990000901338INLIS00000000000057420220418102750 a0010-0421000574220418 | | |  aid a801.658 a801.658 NUR p0 aNURNANINGSIH, Yuli1 aPengaruh kualitas produk dan kualitas pelayanan terhadap loyalitas pelanggan rumah makan wong solo di kota Makassar /cYuli Nurnaningsih aMakassar :bUniversitas Hasanuddin,c2009 axvii, 148 hlm. :bilus. ;c28 cm. 4aPEMASARAN -- TESIS a801.658 NUR p aLoyalitas pelanggan menjadi hal yang sangat dibutuhkan oleh sebuah usaha. Dengan persaingan usaha yang semakin tinggi, tanggapan pelanggan yang positif, merekomendasikan kepada pelanggan atau calaon pembeli lain serta melakukan pembelian ulang merupakan target yang harus dicapai oleh setiap pemilik usaha. Loyalitas pelanggan sangat dipengaruhi oleh kualitas produk perupa kinerja, fitur, reputasi dan kesesuaian. Adapun diskripsi kualitas pelayanan meliputi berwujud, kehandalan, ketanggapan, jaminan dan kepedulian. Penelitian ini tentang pengaruh kualitas produk terhadap loyalitas pelanggan, pengaruh kualitas pelayanan terhadap loyalitas pelanggan, serta pengaruh kualitas produk dan kualitas pelayanan terhadap loyalitas pelanggan. Penelitian dilakukan di RM Ayam Bakar Wong Solo di Kota Makassar yang merupakan waralaba lokal yang bersaing dengan restoran cepat saji yang telah menjamur di Kota Makassar. a3174